Wednesday, November 14, 2012

PERMULAAN UNTUK HARAPAN

Pada mulanya adalah awal dari segalanya yang tak akan terjadi akhir jika tak pernah ada awal.

Pemikiran, gagasan, ide adalah suatu modal untuk mencapai tujuan yang kita harapkan.
Untuk mencapai tujuan kita membutuhkan kerja keras dan usaha dari kita sendiri.
Memulai sebuah impian besar dengan hal yang sederhana lebih baik daripada duduk diam melihat dan menunggu tanpa ada hasil.

Ada tiga tahapan untuk mencapai suatu tujuan
1. Mulai dari DIRI SENDIRI
Kita harus bisa memulai dari diri sendiri dan tidak tergantung pada orang lain. Karena kita tak akan dapat mencapai tujuan jika diri kita sendiri tak bertindak untuk berusaha mendapatkannya.

2. Mulai dengan HAL YANG PALING SEDERHANA
Sesuatu yang besar berawal dari sesuatu yang kecil yang di ulang ulang hingga menjadi hal yang besar.
Mulailah dengan melakukan hal kecil yang baik maka jika hal kecil itu dapat berulang ulang akan menjadi suatu kebiasaan yang baik pula jika suatu kebiasaan yang baik di ulang ulang akan membentuk suatu pribadi.

3. Mulailah SEKARANG!!
Jangan menunggu waktu berputar lagi, setelah anda membaca tulisan ini segeralah untuk mewujudkannya dan menjadikannya nyata. Karena sesuatu yang ditunda tunda akan membuatmu semakin sulit untuk mencapainya.

2 comments:

tes said...

waa calon motivator nih
salam super!
XD

Ryan Madha said...

SUPERMI XD

Post a Comment

don't forget to leave comment here!
:)

ads

Twitter Delicious Facebook Digg Stumbleupon Favorites More

 
Design by gothkiller | Bloggerized by gothmagz - Premium Blogger Themes